berjalan

SELAMAT DATANG DI BLOG PERPUSTAKAAN "PROF. SITI BAROROH BARIED" MADRASAH MU'ALLIMAAT MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA TERAKREDITASI "A"

Senin, 17 Oktober 2022

OKTOBER LEBIH CEMERLANG, 
DENGAN KOLEKSI BARU...

Assalamualaikum wr wb.. hello sobat perpusmuat yang berbahagia apakabar semua??? dimusim hujan yang dingin ini, bagaimana kabar minat baca sobat semua??? karena cuaca diluar sedang kurang baik, yuk maksimalkan untuk membaca buku di perpustakaan maupun di asrama masing-masing. Berikut ini ada beberapa koleksi terbaru yang update dari kami, penasaran apa saja koleksi tersebut yuk kita simak satu persatu dibawah ini:

Semoga dengan adanya koleksi baru tersebut bisa menambah semangat dan rajin ke perpustakaan, luangkan waktumu dengan berkarya, membaca dan berinovasi. 3 hal tersebut jika terus dipupuk akan menjadi bekal dirimu dikemudian hari. Salam Literasi (yg)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar