berjalan

SELAMAT DATANG DI BLOG PERPUSTAKAAN "PROF. SITI BAROROH BARIED" MADRASAH MU'ALLIMAAT MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA TERAKREDITASI "A"

Senin, 09 November 2020

BUKU KEMUHAMMADIYAHAN TERBARU TAHUN 2020 

Assalamualaikum sobat perpusmuat, bagaimana kabar di bulan November ini masih semangat belajar dirumah? ohya kami ada kabar gembira nih sob, perpusmuat telah menayangkan buku baru lagi lohh... Tapi kali ini khusus kemuhammadiyahan dan dengan judul yang sangat menarik. Buku Kemuhammadiyahan merupakan buku yang harus ada di Perpustakaan Madrasah Mu'allimaat Muhammadiyah Yogyakarta sebagai bahan Referensi pembelajaran tentang Muhammadiyah. Selain itu ada pojok Kemuhammadiyahan yang disediakan agar kumpulan buku Kemuhammadiyahan mudah di akses pembaca. Berikut buku kemuhammadiyah terbaru yang masuk rak koleksi Kemuhammadiyahan, antara lain :



 

1. Marhaenis Muhammadiyah Ajaran dan Pemikiran K.H. Ahmad Dahlan

2. Sejarah Seabad Suara Muhammadiyah Jilild I (1915-1963)

3. Serekat Islam Mencari Ideologi 1924-1945

4. Pergeseran Politik Muhammadiyah

5. Jejak - jejak Filsafat Pendidikan Muhammadiyah (Membangun Basis Etis Filosofis bagi Pendidikan)

Semoga dengan adanya buku - buku di atas bisa menambah referensi tentang kemuhammadiyahan warga sekolah terutama siswi Madrasah Mu'allimaat Muhammadiyah Yogyakarta. (yg)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar